LALANG UNGU

Ruang berbagi pengalaman dan manfaat

March 21, 2015
by mechtadeera
50 Comments

Dua produk olahan Mangrove : Sirup dan Sabun.

Ketika berkunjung ke kawasan Pekalongan Mangrove Park beberapa waktu lalu, sebenarnya ada yang kurang kurasakan, yaitu tidak sempat melihat secara langsung hasil pengolahan buah Bakau. Ya, memang dari penjaga yang ada di Pusat Informasi Mangrove (PIM) itu kami mendapat informasi … Continue reading

March 3, 2015
by mechtadeera
14 Comments

Jalan-jalan ke (calon) Pekalongan Mangrove Park

Pada tahun 2013 yang lalu, Menteri Kehutanan RI telah meresmikan Pusat Restorasi dan Pengembangan Mangrove (PPRM) yang merupakan bagian dari pembangunan kawasan agrowisata yaitu Pekalongan Mangrove Park.  Sudah cukup lama kami berkeinginan untuk mengunjunginya, namun kesempatan itu baru datang pada … Continue reading

November 16, 2014
by mechtadeera
7 Comments

Berkreasi dan Berbagi

Sejak duluuu… ketrampilan tangan bukanlah hal yang kukuasai dengan baik.  Aku ingat, saat pelajaran ketrampilan di SD, menyulam, menjahit, membuat kerajinan tangan seperti asbak, pigura, dll selalu saja menjadikanku merasa deg-degan… Berhasil kukerjakan memang -meski dengan susah payah- namun aku … Continue reading

January 6, 2014
by mechtadeera
15 Comments

Kawasan Rumah Pangan Lestari

Apa itu  Kawasan Rumah Pangan Lestari atau yang seringkali disingkat KRPL? KRPL  adalah pemanfaatan pekarangan yang ramah lingkungan, dalam suatu kawasan, untuk : Pemenuhan kebutuhan pangan dan gizi keluarga; Peningkatan pendapatan keluarga; Meningkatkan kesejahteraan melalui partisipasi masyarakat. Latar-belakang diadakannya Model … Continue reading

September 21, 2013
by mechtadeera
21 Comments

Kupu Hias dari Daun Kupu-Kupu

Teman, tahukah apa nama daun ini ? Kalau di daerahku sering disebut Daun Kalibangbang, ada juga yang menyebutnya Daun Kupu-kupu.  Ketika aku tanya mbah Google, tentang Daun / Pohon Kalibangbang, tak ada hasil pencarian yg mengena, namun ketika kuganti kata … Continue reading

June 19, 2013
by mechtadeera
7 Comments

PEPAYA sebagai BANKER tanaman buah tahunan

Teman, ini oleh-oleh berikutnya dari Workshop Online “All about Pepaya”  yang berlangsung pada tanggal 1-30 April 2013  lalu, silahkan disimak ya… *** MAKALAH IV: BUDIDAYA PEPAYA SEBAGAI BANKER TANAMAN BUAH TAHUNAN. Oleh Ir. GUN SUTOPO SABILA FARM Pepayamempunyai manfaat yang sangat … Continue reading

April 21, 2013
by mechtadeera
36 Comments

Membantu Mengarahkan Panah Para Srikandi

Berbagi itu membahagiakan.  Meski yang kami bagi hanya  pengetahuan sederhana, namun sungguh membahagiakan melihat kesungguhan para ibu untuk belajar sesuatu yang baru, tidak malu bertanya dan mau mencoba.  Semua bertujuan agar kelompok usaha yang mereka kelola lebih berkembang dan pada … Continue reading