LALANG UNGU

Ruang berbagi pengalaman dan manfaat

July 4, 2020
by mechtadeera
88 Comments

Yuuk, menanam Seledri di rumah

Yuk, menanam Seledri di rumah. Hai Sahabat Lalang Ungu, apa kabar? Semoga semua sehat dan bahagia ya.. Mumpung weekend nih, adakah yang meluangkan waktu untuk berkebun? Nah, kali ini aku ingin bercerita tentang pengalaman kami bertanam sayur di pekarangan rumah, di antaranya … Continue reading

May 9, 2020
by mechtadeera
98 Comments

Dolan Lombok : Berkunjung ke Desa Wisata Sukarara

Dolan Lombok : Berkunjung ke Desa Wisata Sukarara. Salam jumpa, Sahabat Lalang Ungu.. Meneruskan oleh-oleh cerita perjalan kami ke Lombok, kali ini aku ingin bercerita tentang kunjungan kami ke salah satu desa sentra / pusat kerajinan di Lombok, yaitu Desa Sukarara. … Continue reading

January 11, 2020
by mechtadeera
51 Comments

Ingin Praktis Belanja di Pasar Tradisional? Pakai Tumbasin Saja!

Hai Sahabat Lalang Ungu, apa kabar? Semoga di awal Tahun 2020 ini tetap sehat dan bahagia ya… Oya tulisanku kali ini adalah ceritaku belajar masak bersama mbakku ketika berkunjung ke rumahnya beberapa waktu lalu, sekaligus berkenalan dengan Tumbasin. Yakin nih … Continue reading

December 15, 2019
by mechtadeera
27 Comments

Pengalamanku Berkunjung ke KWT Anggrek Asri Kulonprogo

Apa kabar, Sahabat Lalang Ungu… Semoga selalu sehat dan bahagia ya.. Kali ini aku akan tuliskan pengalamanku berkunjung ke KWT Anggrek Asri Kulonprogo. Kunjungan kami pada hari Kamis, 12 Desember 2019 lalu itu merupakan kunjungan dinas kami dalam rangka studi … Continue reading

Payung lukis

October 30, 2019
by mechtadeera
113 Comments

Kampung Ragam Warna, Bukan Kampung Warna-Warni Biasa

Salam jumpa, Sahabat Lalang Ungu.. Apa kabar? Semoga sehat dan bahagia selalu ya.. Kali ini aku akan ceritakan pengalamanku berkunjung ke Kampung Ragam Warna yang ternyata bukan kampung warna-warni biasa. Mentari sedang sepenuh hati memancarkan sinarnya di Sabtu siang 26 … Continue reading

October 20, 2019
by mechtadeera
70 Comments

Yuk, Membuat Sendiri Pot Hidroponik dari Barang Bekas

Yuk, membuat sendiri pot hidroponik dari barang bekas. Salam jumpa, Sahabat Lalang Ungu, akhir pekan kembali tiba..sudah ada kegiatan kah? Kalau belum, bisa nih diisi dengan berkarya di rumah, membuat sendiri pot hidroponik. Sebelumnya, teman-teman sudah kenal kan dengan sistem … Continue reading

Taman Bunga Romantic Garden

August 10, 2019
by mechtadeera
79 Comments

Singgah Sejenak di Taman Bunga Romantic Garden Bantul

Hai  Sahabat Lalang Ungu, apa kabar? Semoga selalu sehat dan bahagia ya.. Melanjutkan cerita jalan-jalan kami ke Jogja beberapa waktu lalu, kali ini akan kutuliskan cerita pengalaman kami ketika singgah sejenak di Taman Bunga Romantic Garden setelah sebelumnya mengunjungi Pantai … Continue reading

May 24, 2019
by mechtadeera
76 Comments

Festival Balon Udara Tambat : Nguri-uri Tradisi Tanpa Melanggar Regulasi

Festival Balon Udara Tambat : Nguri-uri Tradisi Tanpa Melanggar Regulasi. Salam Jumpa, Sahabat Lalang Ungu… Apa kabar? Memasuki 10 hari terakhir Ramadhan kali ini, semoga tetap semangat ya… Lebaran sebentar lagi, pasti sudah banyak yang tak sabar menanti, bukan? Ya, … Continue reading

Air Mancur Taman Indonesia Kaya

April 28, 2019
by mechtadeera
114 Comments

Ngadem Sejenak di Taman Indonesia Kaya

Ngadem Sejenak di Taman Indonesia Kaya. Hai..apa kabar Sahabat Lalang Ungu? Tetap sehat dan ceria, bukan? Kali ini aku ingin cerita pengalamanku mampir ke Taman Indonesia Kaya pada hari Sabtu, 28/04/2019 lalu. Apa itu Taman Indonesia Kaya? Taman Indonesia Kaya … Continue reading

Akses jalan masuk/keluar Top Selfie Pinusan Kragilan

April 20, 2019
by mechtadeera
90 Comments

Singgah Sejenak ke Top Selfie Pinusan Kragilan

Hai Sahabat Lalang Ungu, apa kabar? Kali ini, aku akan bercerita tentang pengalaman kami singgah sejenak ke Top Selfie Pinusan Kragilan, yang baru saja kami lakukan kemarin pagi. Nah…masih anget alias fresh from the oven nih…hehe.. Tentang Top Selfie Pinusan … Continue reading